Fungsi Terbilang

Fungsi“terbilang” adalah  salah satu fungsiyang dapat mengkonversi angka menjadi kalimat.
Contoh:
 571   akan diubah menjadi  ”lima ratus tujuh puluh satu”
Banyak cara untuk membuat fungsitsb, cara yang paling mudah yaitu:
Download file  terbilang.xlam  ukuran 19 kb ini  lalu
simpan di dalam folder  C:\Program Files\MicrosoftOffice\Office12\XLSTART
Kemudian Restart Microsoft OfficeAnda (ingat....Office nya saja yg direstart, tidak usah kompinya....!!)

Silahkan tes di Worksheet baru,
1. Ketikdi cell A1 : 571
2.Kemudian ketik di cell A2 : =terbilang(A1)
3. Makacell A2 akan muncul : Limaratus tujuh puluh satu
4. JikaAnda ingin memunculkan  kata "rupiah" di belakangnya, tinggalmemodifikasi formula di cell A2 menjadi:          =CONCATENATE(terbilang(A1); "rupiah")  pastikan ada spasi di depan kata rupiah, di belakang tanda "
Gampang to??? 

0 komentar:

Posting Komentar